Posted by yulie on Selasa, November 10, 2009
Membuat Jaringan Sendiri dengan satu PC (Personal Computer)Dengan satu PC, Apa bisa?. Membuat jaringan komputer biasanya diperlukan dua atau lebih komputer yang saling terhubung. Tapi dengan menggunakan software Vmware Workstation versi 4.0 dapat dilakukan dengan hanya menggunakan satu PC (Personal Computer) dengan syarat PC tersebut minimal PII, Ram 128MB atau lebih, sudah ada kartu jaringannya (Network Interfaced Card), Konektor RJ45 dan kabel UTP (± 10 cm) untuk ‘virtual Hub’ serta harddisk berkapasitas besar (± 20 GB). Pada tulisan kali ini saya akan membahas cara menggunakan software VMWare Workstation tersebut dan membuat jaringan sederhana (workgroup) antara windows XP dan Redhat Linux versi 7.2 serta cara membuat ‘Virtual Hub’Software VMWareWorkstationSoftware VMWare Workstation digunakan...
Posted by yulie on Selasa, November 10, 2009
Tindakan-tindakan yang harus dilakukan untukmengetahui apakah konektifitas yang telah dilakukan berhasil dapatdilakukan dengan cara:1) Pemeriksaan ulang konfigurasi jaringanPemeriksaan ulang konektifitas jaringan merupakan tindakanpengecekan ulang kembali dari proses paling awal yakni:a) Memeriksa pemasangan kartu jaringan (LAN Card) apakahtelah terpasang dengan baik atau tidakb) Memeriksa Pemasangan konektor Kabel pada hub/switch ataukonektor lain tidak mengalami short atau open,c) Pemasangan konektor tidak longgard) Setting dan konfigurasi kartu jaringan secara software telahbenar sesuai dengan ketentuan jaringan sebelumnya baik dariinstalasi driver kartu jaringan, Konfigurasi IP Address, Subnetmask dan Workgroup yang digunakan.2) Pengujian konektifitas jaringanPengujian atau pengetesan...
Posted by yulie on Selasa, Oktober 27, 2009
Peralatan yang dibutuhkan:1. Dua atau lebih PC2. Network Card sesuai dg jumlah PC3. Kabel coaxial atau UTP4. Hub bila diperlukan5. Terminator6. T-Connector
Langkah-langkah pembuatan:1. Sebelumnya anda harus mengetahui dahulu tipe jaringan yang ingin anda gunakan. Saat ini tipe jaringan yang sering digunakan adalah tipe bus dan tipe star.1.1 Tipe BusJaringan jenis ini menghubungkan secara langsung dari komp1 ke komp2 lalu komp2 ke komp3 dst. Jaringan jenis ini memang paling mudah pemasangannya dan lebih murah sehingga lebih cocok untuk home user sedangkan ia memiliki kelemahan dimana bila ada salah satu komp yang rusak maka akan mempengaruhi komp lainnya. Jaringan jenis ini menggunakan kabel coaxial yang sering kita jumpai pada kabel antena tv.1.2 Tipe StarTiap komputer pada jaringan ini masing...
Posted by yulie on Rabu, Oktober 07, 2009

Beberapa macam Utility untuk Troubleshooting koneksi Jaringan TCP/IP pada suatu jaringan koneksi internet atau jaringan koneksi internetwork Dalam suatu infrastructure jaringan yang berskala besar dalam suatu organisasi, kemampuan untuk melakukan suatu troubleshooting masalah jaringan dan juga masalah system adalah sangat penting. Masalah dalam suatu jaringan adalah kebanyakan masalah konesi kepada jaringan. Strategy dasar untuk troubleshooting koneksi jaringan adalah berangkat dari sumber masalah / lokasi masalah, dan kita bisa memulai memferifikasi fungsional pada layer-layer jaringan bagian bawah. Jika sebuah komputer mengalami masalah...
Posted by yulie on Selasa, Oktober 06, 2009

Apa Saja Faktor Yang Bisa Memberikan Kontribusi Terhadap Masalah Lambatnya Jaringan Dan Bagaimana Memperbaikinya Performanya?Dalam suatu infrastructure jaringan yang sangat besar, suatu jaringan yang efficient adalah suatu keharusan. Jika design infrastructure jaringan kita tidak efficient, maka applikasi atau akses ke resource jaringanpun menjadi sangat tidak efficient dan terasa sangat lambat. Performa jaringan yang sangat lambat ini biasanya disebabkan oleh congestion jaringan (banjir paket pada jaringan), dimana traffic data melebihi dari kapasitas bandwidth yang ada sekarang. Kalau boleh diibaratkan seperti jalanan ibukota pada jam sibuk,...
Posted by yulie on Rabu, September 30, 2009
4 Kompetensi Dasar Melakukan Setting Ulang Koneksi Jaringan1. menjelaskan langkah persiapan untuk setting ulang koneksi jaringan2. melakukan perbaikan koneksi jaringan3. melakukan setting ulang koneksi jaringan4. memeriksa hasil perbaikan koneksi jaringanMelakukan Perbaikan Dan Atau Setting Ulang Koneksi JaringanMempersiapkan Perbaikan Konektifitas Jaringan pada PC yang BermasalahPersiapan untuk melakukan perbaikan konektifitas jaringan pada komputer client yang bermasalah harus terlebih dahulu mengetahui peralatan-peralatan yang akan digunakan dan dibutuhkan dalam jaringan tersebut. Selain peralatan dalam proses perbaikan konektifitas kita juga harus mengetahui jenis topologi jaringan yang digunakan oleh komputer client tersebut. Hal ini dilakukan agar dalam proses persiapan dan proses perbaikan...
Posted by yulie on Kamis, Juli 23, 2009
siapkan orbit downloaderdoubel klik pada setup orbit downloaderklik nextpada other browser integrate pilih browser yang akan digunakan untuk mendownload dengan cara memberi tanda check list, setelah itu klik nexttunggu proses intalasinyaklik fi...
Posted by yulie on Jumat, Mei 22, 2009
Langkah - langkah Setting Hotspot menggunakan Linksys Wireless –G Model WRT54G :1. Klik Start2. Pilih "connect to" Lalu pilih "Wirelles connection 2"3. Kemudian "Refresh"4. Tunggu jaringan wireless yang akan keluar5. Lalu lihat IP dengan cara : klik Start - Run - cmd - ketik “ipconfig/all” pada kolom cmd6. Setelah itu browsing lewat internet pada bagian “address” ketikan IPnya, misal:192.168.35.17. Kemudian isikan :8. user name = “admin”9. password = ”admin”10. Kemudian browsing dan ketik IP awal yang ada (pada langkah 6) pada address11. Lalu isikan lagi12. user name = “admin”13. password = “admin”14. Setelah itu masuk ke Setup pilih Basic Setup. Bagian atas dengan Static IP lalu Local IP address diganti , misal=192.168.35.1, Starting IP address diganti, misal=192.168.35.40, DHCP Users = 15...
Posted by yulie on Jumat, Mei 22, 2009
c.fullpost{display:inline;}
Langkah - langkah Setting Hotspot menggunakan Linksys Wireless –G Model WRT54G :
1. Klik Start
2. Pilih "connect to"2. Lalu pilih "Wirelles connection 2"
3. Kemudian "Refresh"
4. Tunggu jaringan wireless yang akan keluar
5. Lalu lihat IP dengan cara : klik Start - Run - cmd - ketik “ipconfig/all” pada kolom cmd
6. Setelah itu browsing lewat internet pada bagian “address” ketikan IPnya, misal:192.168.24.1
7. Kemudian isikan :
8. user name = “admin”
9. password = ”admin”
10. Kemudian browsing dan ketik IP awal yang ada (pada langkah 6) pada address
11. Lalu isikan lagi
12. user name = “admin”
13. password = “admin”
14. Setelah itu masuk ke Setup pilih Basic Setup. Bagian atas dengan Static IP lalu Local IP address diganti , misal=192.168.24.1, Starting IP address...
Posted by yulie on Jumat, Mei 22, 2009
Posted by yulie on Sabtu, April 25, 2009
CARA MEMBUAT AREA HOTSPOT internetPeralatan apa saja yg dibutuhkan dalam membangun Rumah Hotspot :1. Koneksi Interenet Unlimited, kalau limited sih bisa, tp kalau pemakaian dibatasi malah bisa2 kita tidak bisa tenang dalam berinternet karena harus memikirkan kuota yg ada ( bisa speedy office unlimited, ISP local menggunakan jaringan wireless, GPRS/3G)2. Akses Point ( bisa menggukan USB wifi adapter, merk TP LINK WN322G adalah paling murah setau saya karena bisa dijadikan usb wifi penerima sinyal dan akses point mode, seharga 250rban…Bisa juga pake Radio Akses Point + router kalau bisa..merknya, mulai edimax, minitar, linksys, dll.tergantung budget anda )3. Komputer Server minim P2 ( khusus untuk koneksi dari ISP local yg bersistem dial vpn karena koneksi harus dipanggil dari computer tidak...
Posted by yulie on Kamis, Maret 19, 2009
Pendahuluan Perkembangan dan penerapan teknologi telekomunikasi dunia yang berkembang dengan cepat, secara langsung ataupun tidak langsung akan mempengaruhi perkembangan sistem telekomunikasi Indonesia. Beroperasinya satelit telekomunikasi Palapa dan kemudian pemakaian SKSO (Sistem Komunikasi Serat Optik) di Indonesia merupakan bukti bahwa Indonesia juga mengikuti dan mempergunakan teknologi ini di bidang telekomunikasi. Tidak disangkal lagi bahwa serat optik akan memberikan kemungkinan yang lebih baik bagi jaringan telekomunikasi. Serat optik adalah salah satu media transmisi yang dapat menyalurkan informasi dengan kapasitas besar dengan keandalan yang tinggi. Berlainan dengan media transmisi lainnya, maka pada serat optik gelombang pembawanya tidak merupakan gelombang elektromagnet...
Posted by yulie on Kamis, Maret 19, 2009
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Artikel bertopik teknologi informasi ini perlu dirapikan agar memenuhi standar WikipediaMerapikan artikel bisa berupa membagi artikel ke dalam paragraf atau wikifikasi artikel. Setelah dirapikan, tolong hapus pesan ini. Serat optik.Serat optik adalah saluran transmisi yang terbuat dari kaca atau plastik yang digunakan untuk mentransmisikan sinyal cahaya dari suatu tempat ke tempat lain. Cahaya yang ada di dalam serat optik sulit keluar karena indeks bias dari kaca lebih besar daripada indeks bias dari udara. Sumber cahaya yang digunakan adalah laser karena laser mempunyai spektrum yang sangat sempit. Kecepatan transmisi serat optik sangat tinggi sehingga sangat bagus digunakan sebagai saluran komunikasi.Serat optik umumnya digunakan...